Danramil 04/Labuan Amas Selatan Tinjau Ketahanan Pangan Di Wilayah Binaan

    Danramil 04/Labuan Amas Selatan Tinjau Ketahanan Pangan Di Wilayah Binaan
    Danramil 04/Labuan Amas Selatan Tinjau Ketahanan Pangan Budidaya Biflog

    BARABAI-Danramil 1002-04/Labuan Amas Selatan Kapten Inf Moh Alip Suroso bersama Serda Juniansyah melakukan peninjauan kegiatan ketahanan pangan kolam bioflok di  Kelurahan  Pantai Hambawang Barat Kecamatan Labuan Amas Selatan Kabupaten Hulu Sungai Tengah (HST) Kalimantan Selatan.Kamis (07/07).

    Kegiatan ini merupakan bagian dari kampanye ketahanan pangan yang dilakukan oleh Satuan Teritorial dalam rangka meningkatkan kesejahteraan rakyat, "terang Kapten Inf Moh Alip Suroso.

    Disampaikan oleh Danramil bahwa Bioflok adalah teknik budidaya ikan dengan bantuan bakteri baik. Begini, bioflok berasal dari bios (kehidupan) dan Flok (Gumpalan) atau gumpalan kehidupan. Gumpalan kehidupan ini berupa bakteri baik yang mengubah kotoran ikan menjadi makanan ikan, "ucapnya.

    Banyak sekali manfaat dan keunggulan bioflog ini, selain menghemat tempat juga ramah lingkungan sehingga kita akan dengan mudah membudidayakan ikan di kolam terpal ini, "sambungnya

    Dengan perawatan yang mudah, kami mengajak kepada warga masyarakat untuk ikut serta membudidayakan bioflog ini untuk menambah pendapat atau meningkatkan perekonomian warga masyarakat itu sendiri, "tegas  Danramil.(pendim1002).

    hst
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 05/Pandawan Motori Pembersihan...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 1002/HST Dinobatkan Menjadi Keluarga...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Danrem 082 Bersama Kodim 0809 Kediri Laksanakan Program Ketahan Pangan
    Dalam Rangka Membangun Kondusifitas di Wilayah, Satgas Yonif 115/ML Tingkatkan Komunikasi Sosial dengan Tokoh Masyarakat Kampung Tirineri 
    Tidak Kompak : Kerugian Politik Warga Pessel Pasca Pemilu 2024
    Dispora dan FABEM Bandung Bahas Indeks Pembangunan, Kemajuan Bangsa Ditangan Pemuda 
    Cawalkot Depok Supian Suri Banjir Dukungan Dari Paguyuban RT/RW

    Ikuti Kami